Hukum antar negara adalah rangkaian aturan yang mengikat yang mempengaruhi hubungan antara negara, organisasi antar negara, dan subjek hukum lainnya. Pada mulanya hukum ini diarahkan pada pada perjanjian dan kebiasaan masyarakat, namun seiring perkembangan zaman, hukum bangsa-bangsa semakin luas. Perkembangannya tercermin oleh munculnya lembaga ant… Read More